Ketika Yesus Kristus Lahir – Lagu Natal

Deal Score+1
Deal Score+1

Lagu “Ketika Yesus Kristus Lahir” terdapat di album Worship Christmas

Pengharapan kini t’lah datang
Bintang bintang bersinar terang
Fajar merekah gantikan malam
Ketika Yesus Kristus lahir

Bunga bunga mekar berseri
hembus angin berbisik lembut
Semua keraguan lenyaplah sudah
Ketika Yesus Kristus lahir

Kegelapan telah berlalu
Pengharapan bagi dunia
Damai dan cinta atas manusia
Ketika Yesus Kristus lahir

The Lyrics are the property and Copyright of the Original Owners Lyrics here are For Personal and Educational Purpose only! Thanks .
christianmedias
We will be happy to hear your thoughts

      Leave a reply

      christian Medias
      Logo